Modal untuk Berwirausaha Yang Harus Diketahui

Monday, June 27, 2016


Modal Usaha

Untuk menjadi pelaku usaha yang handal dan menjadikan keuntungan yang sebesar-besarnya, kita haruslah berwawasan luas dan memiliki kemampuan yang tinggi dan mandiri untuk agar supaya kita sukses di masa depan. Hal tersebut tentu bukanlah hal yang mudah dilakukan seseorang seperti halnya membalikkan Telapak Tangan hanya dengan waktu sekejap.

Namun hal tersebut perlu bantuan dari berbagai pihak baik dari pihak keluarga kita sendiri, lingkungan maupun pemerintahan sebagai penentu kebijakan eksekutif maupun legislatif untuk bersama-sama berperan aktif dalam Membangun negeri Indonesia tercinta ini dengan mendorong dan mendukung para wirausaha agar mampu bersaing Di pasaran global dan siap menjadi produsen sendiri di masyarakat ekonimi asean (MEA).

Namunpun demikian semua hal tersebut bertumpu pada diri kita sebagai pelaku usaha, dikarenakan hal tersebut menjadi modal awal tercapaynya usaha yang kita bangun dan menjadi sukses sekaligus bisa berjuang di pasar Global.

Disadari atau tidak kebijakan pemerintah itu tidak ada apa-apanya jikalau para pelaku usahanya sendiri mainsetnya atau cara berpikir bahkan moodal utamanya belum dimilki oleh para pelaku usaha kenapa demikina? karena jikalau kita bertumpu pada orang lain secara otomatis kita tidak bisa menjadi lebih maju unruk kedepannya. 

Hal yang paling mendasar dan mutlak yang akan di hadapi oleh pelaku usaha diantaranya adalah sebagai berikut :

  1. Percaya Diri / PD
Dengan kepercayaan diri yang kita punya dan ini bisa dimiliki oleh para pelaku usaha, bahwa apa yang kita miliki ada dalam diri kita dengan segala kelebihan dan kekurangannya masing-masing yaitu sesuatu yang patut kita syukuri dan kita banggakan dan sebaga modal dasar kita untuk membuat suatu yang jauh lebih bermanfaat baik untuk diri kita sendiri, keluarga ataupun lingkungan yang ada disekitar kita. Bukannya kita tidak bisa seperti orang lain, bahwa didunia ini semuannya bisa kalau dilakoni dengan percaya diri dan kerja keras !Karena,
         Bagi ALLOH SWT tidaka ada yang mustahil selagi kita berusaha dan berdoa.........!!!
         Rejeki itu sudah ada garis takdirnya masing-masing mahluk ciftaanNYA tetapi kita harus berikhtiar dengan cara yang kita bisa, dengan kata populernya “Man Jadda Wa Jadda “ Berniat dengan keyakinan yang baik dan bersungguh-sungguh menjalankan pekerjaan yang ada insyaalloh kekuatan do'a akan terkabulkan oleh sang maha pencipta.
 
  1. Jujur
Segala sesuatu yang kita lakoni dalam kehiduypan sehari-hari haruslah bersikap jujur begitupula dengan yang menyangkut usaha harus dilakukan dengan baik dan benar sesuai dengan etika bisnis, dan juga agama kita menuntut agar supaya umat manusia berperilaku jujur agar supaya mendapatkan jalan yang lurus. Begitupula dengan usaha yang kita lakoni agar supaya tidak mengurangi ukuran, timbangan, mutu juga kwalitas produk  harus sesuai dengan apa yang kita cantumkan dalam kontrak dagang baik retail ataupun partai besar baik melalui online mapun dengan menyebarkan blosur-blosur ke berbagai daerah supaya agar produk kita bisa di kenal untuk masyarakat luas.
 
  1. Berani mengambil resiko
Dengan cara ini kita bisa menjadikan usaha kita maju dikarenakan dengan mengambil resiko atau dengan keberanian yang tinggi kita bisa mengubah produk-produk dengan cara bereksperimen, cara ini tidaklah akan berjalan dengan sempurna kalau kita tidak yakin dengan kemampuan yang kita miliki.

      D. Disiplin

Dengan kedisiplinan yang kita terapkan dalam berwirausaha pastilah akan mendpatkan hasil yang maksimal dan tentu inin cara yang bisa dilakukan dengan mudah oleh setiap yang ingin berwirausaha, Sebagai pelaku usaha harus memegang prinsip CBBOP dan dengan  GMP dan disiplin yang kuat dengan mentaatinya agar menghasilkan produk dengan mutu dan kwalitas terjamin. Menyikapi pasar dengan baik dan on time disetiap pengiriman produk dan mengutamakan kepuasan pelanggan agar menjadikan perusahaan maju dan berkembang.

  1. Tanggung jawab
Dengan diterapkannya Tanggung jawab pada pelaku usaha dan penuh terhadap produk yang kita hasilkan baik itu Kwalitas dari segi kesehatan perizinan, bpom dan rahasia dagang dalam resep adalah murni sesuai dengan acuan dan etika, tidak melanggar hukum, aspek moral serta budaya lokal terperhatikan dengan seksama begitupula dengan aturan-aturan agama Islam yang kebanyakan di Negara Indonesia ini nmenganut Agama Islam.

Share on :

2 comments:

 
Copyright © 2017 beritamenjadisatu.com
Distributed By Putra Panjalu | Design By Dindin Zaenudin